PRE-JOURNEY CONCERT 2024 TIM MUHIBAH ANGKLUNG

Ditulis Pada 06 Jun 2024 in Kegiatan

🎉 [TIM MUHIBAH ANGKLUNG PRESENT]🎉

🎟PRE-JOURNEY CONCERT 2024🎟
"The World Is Ours"

Setelah sukses mempromosikan angklung di 3 benua, Eropa, Australia, dan Amerika Serikat, kami berencana untuk memperluas gaung angklung ke negara lain dengan melakukan misi budaya ke 3 benua sekaligus, yaitu Afrika, Eropa (Mediterania), dan Asia (Timur Tengah). 

Pre-Journey Concert bertujuan untuk mensimulasikan repertoar lagu yang akan kami bawakan selama misi budaya. Konser ini akan dilaksanakan pada:

🗓: Minggu, 9 Juni 2024
 🕐: 13.30-15.00 WIB
📍: Mayang Sunda
JL. Peta No. 209, Suka Asih, Kec. Bojongloa Kaler

☎Reservasi:
0859-1102-43325 (Dhea)
‼TEMPAT TERBATAS‼

Jangan sampe lewatin konser seru kita yaa sohibs, See you!🎀🪄